Sabtu, 10 Mei 2014

Contoh Display Series atau Deret Bergoyang C++

baiklah selamat kembali belajar lagi bersama saya dengan pemograman algoritma dan struktur data dengan bahasa pemrograman c++.
kali ini saya akan membahas tentang contoh soal yang mencetak deret bergoyang atau juga di sebut ... display series... yaitu yang menampilkan angka yng menampikan nilai - dan +  sampai 10 suku.

script :

#include <iostream.h>
#include<conio.h>
void main()
{
clrscr();
int num, even, odd,sum,
count1,count2,temp1=1,
temp2;
cout<<"enter the number of elements:";
cin>>num;
cout<<"";
for(count1=1, count2=2; temp1<=num/2; count1+=2, count2+=2, temp1++)
{
even=count2*count2;
odd=count1*count1;
temp2=odd=(2*odd);
cout<<even<<" ";
}
if (num%2!=0)
{
odd=count1*count1;
temp2=odd-(2*odd);
cout<<temp2;
}
getch();
}




ini maka hasilnya adalah


-1 4 -9 16 -25 36 -49 64 -81 100.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

CRACK OFFICE 2013-2010 DAN WIN 7 ALL VERSION

BAGI temen temen yang butuh crak atau kesuliatan untuk mencari crak  silahkan ambil disini... saya hanya bisa membantu ini saja tidak banyak...